A. Deskripsi Mata Kuliah
Program
Studi : Teknik Pertanian
Mata Kuliah : Fisika Hayati
Kode Mata Kuliah : 30.2.1.313
Semester/sks
: 2/2 sks
Nama Dosen
: Joko
Suryanto, S. TP., M. Sc
Deskripsi :
Deskripsi :
Dalam mata kuliah ini dibicarakan mengenai pengertian dan konsep fisika hayati dalam bidang Teknik Pertanian, fisika hayati lingkungan, fisika hayati tumbuhan, fisika hayati hewan, transfer energi di lingkungan tanaman dan hewan, respon tanaman dan hewan terhadap perubahan perubahan lingkungan baik secara alami dan buatan.
Capaian Pembelajaran :
Capaian Pembelajaran :
Setelah mengikuti mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu memahami respon
tanaman dan hewan terhadap perubahan perubahan lingkungan baik secara alami dan
buatan.
B. Ringkasan Rencana Pembelajaran Semester
C. Bahan pustaka
pendukung yang dapat didownload dalam bentuk e-book
Campbell, G.S dan Norman, J.M. 1998. An Introduction Environmental
Biophysics. Springer-Verlag. New York.
Islami,
T. dan W.H., Utomo.1995. Hubungan Tanah, Air dan Tanaman. IKIP
Semarang Press.
D. Pokok-pokok Penilaian
Penilaian hasil
belajar mahasiswa menggunakan komponen-komponen penilaian diantaranya:
1. Quiz
2. Tugas Kelompok
3. Tugas Mandiri
4. Pekerjaan Rumah
5. Ujian Tengah Semester
6. Ujian Akhir Semester
catatan: mahasiswa berhak mengikuti ujian akhir semester apabila jumlah
kehadiran lebih besar 80%.
Casino in Phoenix, Arizona - DRMCD
BalasHapusHotel and Casino near Phoenix, Arizona in Chandler, 하남 출장안마 Arizona. Map, 경기도 출장마사지 Casino, 양산 출장마사지 Phone 대구광역 출장안마 number, Address, 창원 출장마사지 Reviews, Map of Nearby Casinos.